Text
Rancangan bangun sistem informasi distribusi bekal kelas II dalam mendukung tugas operasi TNI AL Di Koarmada II
Dalam rangka mewujudkan kesiapan alutsista guna mendukung tugas operasi, TNI AL dituntut mampu menyiapkan dan menyediakan
materiil, fasilitas dan jasa secara efektif serta efisien melalui Standard Of Prosedure Administrasi Pemerintahan (SOPAP) yang telah ada, sehingga
dibutuhkan sebuah sistem informasi terpadu yang menghubungkan Dinas Material dan Perbekalan (Staf Inventaris dan Gudang) dan unsur KRI (User)
yang mendukung proses distribusi terlaksana sesuai dengan mutu waktu dalam SOPAP. Sistem ini juga diharapkan dapat menampilkan dan
mengolah informasi bekal dan material antara Staf Inventaris dan Gudang (Aktor) dan User. Dalam merealisasikan sistem tersebut penulis membuat
sebuah Rancang Bangun Sistem Informasi Distribusi bekal kelas 2 dengan metode System Development Life Cycle (SDLC) Waterfall. Diharapkan
Perancangan Sistem Informasi ini dapat berfungsi untuk menampilkan informasi dan mengolah data material stok / persediaan pada Gudang
meliputi Authentifikasi, Mengelola Sprindis, Mencari Barang, Mencetak Bukti Pengeluaran, Mendata Bukti Pengeluaran, Memverifikasi Barang
Keluar, Authorisasi Bukti Pengeluaran dan Authorsasi Barang Keluar, sehingga dapat memudahkan staf inventaris maupun staf gudang serta
pejabat terkait (Kasubdis Invent dan Kepala Gudang) dalam melaksanakan tugasnya yaitu mendukung operasional TNI AL di wilayah kerja Koarmada
II. Kedepannya sosialisasi mengenai sistem infomasi ini terus dilakukan dan mencatat segala kekurangan dan kritikan dalam penggunaannya sebagai
pelaksanaan tahap maintenance agar dapat digunakan sebagai masukan dalam memperbaiki sistem informasi ini.
Kata kunci: Rancang Bangun, Aktor, User, Sistem Informasi, System Development Life Cycle (SDLC) Waterfall.
0885920211 | 088-59-2021 | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
No. Panggil | 088-59-2021 |
---|---|
Penerbit | Jakarta: Seskoal., 2021 |
Deskripsi Fisik | - |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Tipe Isi | Text |
Tipe Media | Book |
Subjek | KEJUANGAN TASKAP TESIS |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: