Text
Analisis pangkalan TNI AL Jakarta di Pondok Dayung guna mendukung pembentukan komando gabungan wilayah pertahanan (Kogabwilhan)
Pangkalan sangatlah bermanfaat bagi armada dalam suatu operasi
tempur laut. Pangkalan mempunyai arti logistik dan strategik bagi armada
angkatan laut. Arti logistik, pangkalan berfungsi sebagai titik dukungan
pembekalan, perbaikan dan perlindungan. Sedangkan arti strategik,
pangkalan berfungsi menjamin agar kehadiran armada di sepanjang garis
perhubungan laut yang vital terpelihara secara terus menerus.
Pangkalan TNI AL Jakarta di Pondok Dayung yang pembinaannya
dibawah Lantamal III Jakarta sebagai bagian untuk mendukung
pembentukan Kogabwilhan Wilayah barat. Situasi Pangkalan TNI AL
yang berada di Teluk Jakarta dan berada satu kawasan dengan
pelabuhan umum Tanjung Priok Jakarta serta kondisi dukungan fasilitas
pangkalan yang terbatas, menyebabkan beberapa permasalahan jika
ditinjau dari aspek strategik dan aspek logistik. Menurut teori, jika ditinjau
dari aspek strategik dan aspek logistik, pangkalan TNI AL Jakarta di
Pondok Dayung tidak ideal untuk mendukung pembentukan
Kogabwilhan.
Kata kunci : Lantamal III, Pangkalan TNI AL, Pondok Dayung
0465320151 | 046-53-2015 | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
No. Panggil | 046-53-2015 |
---|---|
Penerbit | Jakarta: Seskoal., 2015 |
Deskripsi Fisik | - |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Tipe Isi | Text |
Tipe Media | Book |
Subjek | MANAJEMEN TASKAP TESIS |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: