Text
Penggunaan Mine Countermeasure Unmanned Surface Vehicle (MCMUSV) guna menjamin keselamatan navigasi Selat Malaka
Teknologi unmanned surface vehicle dengan segala kemampuan dan
keuntungannya telah digunakan oleh Angkatan Laut banyak negara di dunia.
Peperangan ranjau di laut telah memanfaatkan teknologi tersebut untuk salah
satu tujuannya meminimalisir korban personel, namun TNI AL hingga saat ini
belum memiliki dan belum memanfaatkan teknologi unmanned tersebut.
Penelitian ini akan membahas kemampuan Mine Countermeasure Unmanned
Surface Vehicle (MCMUSV) dalam pendeteksian bawah laut untuk data-data
keadaan lingkungan bawah laut. Penelitian ini akan menggunakan metode
kualitatif dengan data-data hasil wawancara terhadap narasumber dan studi
literatur. Pengolahan data menggunakan program Nvivo dan analisis data akan
dilakukan menggunakan Soft System Methodology (SSM). Penelitian ini
merekomendasikan perlunya mengikuti perkembangan teknologi unmanned
vehicle dan pengadaan terhadap MCMUSV bagi peningkatan kemampuan
Satuan Kapal Ranjau TNI AL serta penggunaan MCMUSV dalam melaksanakan
survei bawah laut untuk kepentingan keselamatan navigasi dan pelayaran.
Kata kunci : deteksi bawah laut, MCMUSV, mine countermeasure, navigasi,
unmanned, teknologi.
0425820201 | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
No. Panggil | 042-58-2020 |
---|---|
Penerbit | Jakarta: Seskoal., 2020 |
Deskripsi Fisik | - |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Subjek | teknologi taskap tesis |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: