Text
Pendidikan Agama Islam Berbasis Kelautan Upaya Rekonstruksi Karakter Bahari
Buku yang ditulis saudara Jayadi ini sebuah karya yang perlu disambut dengan serius. Upaya mengembalikan karakter bahari yang selama ini hilang dikalangan masyarakat Indonesia perlu diusahakan kembali dengan berbagai macam pendekatan. Karya ini bukan saja berisi gagasan saja yang penuh teori, akan tetapi dengan pengkajian lapangan ditemukan bagaimana upaya mengintegrasikan materi kelautan dalam perspektif Islam. Saya kira buku ini perlu menjadi kajian bersama dalam menjadikan Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia. "Jalesveva Jayamahe, justru di laut kita jaya'
- Laksamana TNI (Purn) Dr. Marsetio, M.M, Mantan Kepala Staf Angkatan Laut (KASAL) periode 2012 - 2014, Utusan Khusus Menteri Perhubungan Untuk International Maritime Organization (IMO), dan Dosen Tetap Universitas Pertahanan (UNHAN).
2287824002 | 297.071-Jay-p | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia |
2287824001 | 297.071-Jay-p | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia |
No. Panggil | 297.071-Jay-p |
---|---|
Penerbit | Jakarta: Cinta Buku Media., 2017 |
Deskripsi Fisik | 170 hal, 16 x 23.5 cm |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-690-280-1 |
Tipe Isi | Text |
Tipe Media | Book |
Subjek | - |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: