Text
Step By Step Membuat SOP, Standard Operating Procedur
Dalam sebuah organisasi atau perusahaan, diperlukan perangkat Standard Operating Procedure (SOP) atau Sistem Tata Kerja yang memandu setiap individu dan unit kerja dalam organisasi untuk beroperasi secara konsisten untuk mencapai tujuan organisasi atau perusahaan. Sistem Tata Kerja ini juga memungkinkan untuk melakukan telusur balik apabila terjadi keluhan atau terdapat temuan audit akibat kesalahan, kelalaian, atau kecurangan, serta menjadi referensi untuk menyelesaikan konflik atau perselisihan antar unit kerja.
Buku "Cara Mudah Membuat SOP" ini ditulis sebagai alat bantu atau referensi untuk menyusun perangkat SOP atau Sistem Tata Kerja dalam sebuah organisasi atau perusahaan, yang dapat juga diaplikasikan pada organisasi kecil atau bisnis perorangan. Diharapkan buku ini dapat memberikan gambaran bagaimana struktur sebuah Sistem Tata Kerja dan cara-cara menyusun Sistem Tata Kerja agar operasi organisasi atau perusahaan dapat berjalan dengan efektif dan efisien
2290124001 | 650.1-Ari-s | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia |
No. Panggil | 650.1-Ari-s |
---|---|
Penerbit | Yogyakarta: Efata Publishing., 2013 |
Deskripsi Fisik | 139 hal 13,3 x 20,5 cm |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-7760-74-5 |
Tipe Isi | Text |
Tipe Media | Book |
Subjek | - |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: