Text
Mekanisme pengukuran underwater signature KRI guna mendukung peperangan bawah air
Bawah air merupakan medan peperangan yang sangat strategis bagi angkatan laut. Bawah air ini tidak hanya penting bagi kapal selam tetapi juga bagi kapal permukaan, oleh karena itu tiap-tiap KRI harus memahami kondisi kapalnya saat berada di laut. Setiap KRI memiliki nilai underwater noise, kemagnetan dan tekanan yang berbeda-beda. Perbedaan nilai underwater noise, kemagnetan dan tekanan dari tiap KRI menjadi ciri khas yang kemudian disebut sebagai underwater signature KRI. Untuk mendapatkan nilai underwater signature KRI, maka dibutuhkan pengukuran yang sesuai standard agar diperoleh nilai underwater signature KRI yang akurat. Pengukuran underwater signature KRI dilaksanakankan untuk mengetahui nilai dan ciri sinyal bawah air yang berbeda-beda dari tiap KRI, sehingga hasil pengukurannya dapat digunakan sebagai dasar dalam mendeteksi sinyal kawan atau lawan pada saat peperangan bawah air. Faktor penentu akurasi hasil pengukuran underwater signature KRI adalah lokasi yang sesuai dengan standard yang ditentukan yaitu sea state
0735720191 | 073-57-2019 | PERPUSTAKAAN SESKOAL | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
No. Panggil | 073-57-2019 |
---|---|
Penerbit | Jakarta: Seskoal., 2019 |
Deskripsi Fisik | - |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Tipe Isi | Text |
Tipe Media | Book |
Subjek | teknologi taskap tesis |
This software program inculding any documentation and media (software) is protected by copyright laws and international treaty,
and is a proprietary product of INNOVDIGI SOLUTION. The use of this software is also governed by terms of the Software License Agreement on the reverse side (Agreement).
Number of license: